Donat Gula No Mixer.
You can cook Donat Gula No Mixer using 10 ingredients and 5 steps. Here is how you achieve it.
Ingredients of Donat Gula No Mixer
- You need 450 gr of Tepung terigu.
- Prepare 50 gr of Tepung maizena.
- It’s 5 sdm of Gula pasir.
- It’s 100 gr of Mentega cair.
- It’s 2 sdm of Susu bubuk.
- You need 1 saset of Vanilli bubuk.
- It’s 2 butir of Kuning telur.
- It’s 250 ml of Air hangat.
- It’s 10 gr of Ragi.
- Prepare of Tepung terigu dan maizena di mix aja.
Donat Gula No Mixer instructions
- Siapkan wadah. Masukan air ke dalam wadah kemudian masukan tepung terigu 5 sdm dulu (tepung masuknya bertahap) gula, ragi kemudian aduk searah jarum jam. Aduk terus ya.
- Masukan tepung terigu lagi secara bertahap dan aduk terus searah jarum jam. Jika sudah setengah takaran tepung masukan kuning telur dan mentega cair. Aduk lagi.
- Masukan tepung lagi secara bertahap, aduk lagi hingga tepung habis. Jika adonan sudah kalis, tutup wadah pakai kain atau plastik dan tunggu 30-40 menit hingga adonan mengembang.
- Jika sudah mengembang, kempeskan/tinju adonan agar udaranya keluar. Setelah itu bulatkan sesuai jumlah yang diinginkan dan lubangi tengahnya. Jika sudah tutup kembali pakai kain yg tadi 10-15 menit..
- Setelah itu goreng donat. Menggoreng donat hanya sekali balik ya agar minyaknya tidak terlalu terserap banyak. Jika sudah tinggal beri donat dengan toping sesuka hati deh..
Related posts:
Cara Termudah Untuk Memasak Donat goreng Yang Lezat
Bagaimana Cara Menyiapkan Donat ala jco (empuk & lembut) Yang Enak
Cara Termudah Untuk Membuat Donat ala" J.co No Mixer Yang Sempurna
Bagaimana Cara Menyiapkan Resep donut sederhana Yang Lezat Sekali
Resep: Donat empukk dan kresss Yang Terenak
Resep: Donat kentang Ncc Yang Menggugah Selera
Cara Termudah Untuk Menyiapkan 4. Donut (Donat) JCo anti gagal super lembut Yang Yummy
Cara Termudah Untuk Mengolah Donat menul ala j*o Yang Lezat Sekali