J.Pops Ala Donat Jeko.
You can cook J.Pops Ala Donat Jeko using 10 ingredients and 5 steps. Here is how you achieve that.
Ingredients of J.Pops Ala Donat Jeko
- You need 28 sdm of tepung terigu.
- It’s 1 buah of kuning telur.
- Prepare 3 sdm of gula halus.
- You need 1,5 sdt of fermifan.
- You need 1/2 sdt of baking powder.
- You need 2 sdm of susu bubuk.
- Prepare 20 sdm of air.
- It’s 3 sdm of mentega suhu ruang.
- Prepare secukupnya of garam.
- You need sesuai selera of Topping.
J.Pops Ala Donat Jeko instructions
- Cuci tangan sampai bersih. Tuang dan campur tepung terigu,fermifan,baking powder,susu bubuk,kuning telur dan air adonin sampai kalis ini diadoni sekitar kurang lebih 15 menit..
- Jika sudah kalis maka bisa tambahkan mentega dan sedikit garam lalu adoni lagi kurang lebih 15 menit..
- Tutup adonan menggunakan serbet agar adonan mengembang 2x lebih besar ini kira-kira 1 jam dan jangan diintip. Kuncinya sabar yaa.
- Jika sudah mengembang maka kempeskan adonan lalu bentuk bulat-bulat. Diamkan kembali selama 30 menit agar mengembang lagi.
- Panaskan minyak lalu goreng adonan donat. Adonan yang bagus saat digoreng akan mengambang di atas minyak.Jika sudah kecokelatan angkat dan silahkan di hias seuai selera..
Related posts:
Cara Untuk Mengolah Donat empuk ala jc* anti gagal (no mixer) #52² Yang Terenak
Cara Termudah Untuk Memasak Fluffy donat Yang Yummy
Bagaimana Cara Membuat Donat lembut dan empuk simple pakai takaran sendok Yang Terenak
Resep: 4. Donut (Donat) JCo anti gagal super lembut Yang Yummy
Resep: Donat Kampung Yang Menggugah Selera
Resep: Donat menul ala j*o Yang Terenak
Resep: Donat Sp No Ulen No telur Yang Yummy
Cara Termudah Untuk Mengolah Donat Empuk Yang Sempurna