Donat Kentang ala Ulya.
You can have Donat Kentang ala Ulya using 8 ingredients and 7 steps. Here is how you achieve it.
Ingredients of Donat Kentang ala Ulya
- You need 250 gr of tepung terigu.
- It’s 100 gr of kentang potong, kukus dan haluskan.
- You need 2 bh of kuning telur.
- Prepare 80 ml of susu cair dingin.
- You need 30 gr of margarin.
- Prepare 40 gr of gula pasir.
- It’s 1 sdt of ragi instant.
- Prepare 1/4 sdt of garam.
Donat Kentang ala Ulya instructions
- Campurkan terigu, gula dan permipan aduk rata.
- Tambahkan telur, kentang dan juga susu. Kemudian uleni. Masukan mentega dan garam kemudian uleni kembali jika masih terasa basah bisa ditambah terigunya sedikit2 demi sedikit yaaa. Uleni hingga kalis yaa..
- Bagi adonan menjadi beberapa bagian kemudian dibulat2kan. Masukan ke dalam wadah yang sudah ditaburi tepung ya.
- Tutup adonan dengan kain lap dan diamkan selama 25 menit. Setelah itu tekan sedikit adonan hingga agak pipih.
- Tutup adonan kembali dengan kain lap dan diamkan selama 20 menit.
- Lubangi bagian tengah dengan jari kemudian gulung sedikit hingga berbentuk donat. Goreng dengan api kecil, ingat jangan sering dibalik ya, cukup 1x balik saja.
- Olesi mentega dan taburi meses coklat dan siap dimakan.
Related posts:
Bagaimana Cara Memasak Donat Empuk Anti Gagal Yang Sempurna
Bagaimana Cara Memasak Simple Dragon Fruit Donut Yang Terenak
Resep: Donat empuk simple tanpa telur endess Yang Terenak
Resep: Donat empuk ala Jco ❤️ Yang Yummy
Resep: Donat "white ring" empum kenyal ala sari roti. Takaran sendok Yang Sempurna
Resep: Donat Empuk dan Lembut Yang Yummy
Cara Untuk Membuat Donat empuk tanpa mixer Yang Enak
Resep: Donat Kuning Telur Yang Enak