Donat Gula No Mixer.
You can have Donat Gula No Mixer using 10 ingredients and 5 steps. Here is how you cook that.
Ingredients of Donat Gula No Mixer
- It’s 450 gr of Tepung terigu.
- Prepare 50 gr of Tepung maizena.
- You need 5 sdm of Gula pasir.
- You need 100 gr of Mentega cair.
- You need 2 sdm of Susu bubuk.
- Prepare 1 saset of Vanilli bubuk.
- Prepare 2 butir of Kuning telur.
- You need 250 ml of Air hangat.
- It’s 10 gr of Ragi.
- It’s of Tepung terigu dan maizena di mix aja.
Donat Gula No Mixer step by step
- Siapkan wadah. Masukan air ke dalam wadah kemudian masukan tepung terigu 5 sdm dulu (tepung masuknya bertahap) gula, ragi kemudian aduk searah jarum jam. Aduk terus ya.
- Masukan tepung terigu lagi secara bertahap dan aduk terus searah jarum jam. Jika sudah setengah takaran tepung masukan kuning telur dan mentega cair. Aduk lagi.
- Masukan tepung lagi secara bertahap, aduk lagi hingga tepung habis. Jika adonan sudah kalis, tutup wadah pakai kain atau plastik dan tunggu 30-40 menit hingga adonan mengembang.
- Jika sudah mengembang, kempeskan/tinju adonan agar udaranya keluar. Setelah itu bulatkan sesuai jumlah yang diinginkan dan lubangi tengahnya. Jika sudah tutup kembali pakai kain yg tadi 10-15 menit..
- Setelah itu goreng donat. Menggoreng donat hanya sekali balik ya agar minyaknya tidak terlalu terserap banyak. Jika sudah tinggal beri donat dengan toping sesuka hati deh..
Related posts:
Resep: Donat Asin Yang Enak
Resep: Donat kampung ala jco Yang Sempurna
Resep: Donat praktis takaran sendok Yang Enak
Bagaimana Cara Membuat Donat Peuyeum Buah Naga Yang Yummy
Bagaimana Cara Membuat Resep Donat Kampung Lembut dan Empuk Yang Lezat Sekali
Cara Termudah Untuk Memasak Donat empuk cibohay Yang Sempurna
Cara Untuk Mengolah 13. Donat Labu Kuning Empuk Yang Menggugah Selera
Resep: Donat kentang empuk dan simple Yang Enak